Kelas ini diperuntukkan bagi seluruh Profesi, memberikan bekal penting bagi kita semua dalam hal melakukan komunikasi khususnya Publik Speaking, dengan 6 teknik sederhana dan powerfull, mampu diaplikasikan dalam mengelola kegugupan, menggunakan state yang efektif untuk tampil percaya diri, mengoptimalkan body language. Anda akan belajar cara persiapan apa saja yang mendukung penampilan public speaking Anda, mempelajari proses public speaking dan tentunya bagaimana membuka dan menutup kegiatan public speaking yang berdampak pun akan Anda pelajari.
Di kelas ini akan Membekali kita
Hari Rabu
-
Online Zoom
07
Juni
2023
18:30
-
21:00 WIB
Lembaga Pengembangan dan Konsultasi Nasional (LPKN), adalah lembaga Pendidikan dan Pelatihan, dan telah berkiprah sejak 2005, saat ini LPKN telah tersertifikasi ISO manajemen mutu ISO 90001 2015 serta ISO Pendidikan 21001 2018, tahun 2020 dan 2021 juga mendapatkan 2 rekor MURI, sebagai penyelenggaran pelatihan terbanyak se Indonesia. LPKN telah Terakreditasi A Oleh Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/ Jasa Pemerintah (LKPP) – RI dan telah dipercaya oleh puluhan ribu Instansi Pemerintah serta BUMN, dan juga telah menghasilkan alumni lebih dari 3.000.000 orang, yang tersebar di seluruh Indonesia, berbagai materi Pelatihan termasuk Pelatihan Kompetensi dari BNSP, Kemenaker, LKPP, dan berbagai pelatihan kompetensi lainnya. Dengan komitmen yang kuat, menjadikan LPKN sebagai Lembaga Pendidikan terpercaya dan terus berupaya menghasilkan alumni yang berkualitas dan kompeten, serta mengkedepankan kualitas pelayanan dalam setiap penyelenggaraan pelatihan.
Kunjungi Juga Website www.LPKN.id
Marliana : 08111242824
Pengunjung Online : 1
Pengunjung Hari ini : 3
Total Pengunjung : 1,645